


Status Perizinan:
Penyelenggara Sertifikasi Elektronik Indonesia Non-instansi - KOMINFONomor dan tanggal Surat Penetapan Izin:
SK Pengakuan Berinduk No. 551 Tahun 2021
Jenis Usaha(Cluster):
Digital Signaturehttps://xignature.co.id/
support@xignature.co.id
021 25981386
Generali Tower Gran Rubina Business Park, 20th Floor, Jalan HR. Rasuna Said Kav. C-22 Setia Budi, Jakarta Selatan, Indonesia - 12940
Perusahaan penyedia layanan tandatangan digital dengan fitur keamanan yang tinggi, bermanfaat untuk melindungi suatu produk ataupun data dari pemalsuan. Layanan Xignature dapat digunakan untuk kebutuhan pengiriman dokumen digital yang 100% sah dan legal di mata hukum. Xignature, aplikasi yang sangat mudah menggunakannya, dimanapun, kapanpun, hemat waktu, hemat biaya dan ramah lingkungan. Produk atau layanan yang ditawarkan adalah sertifikat digital, tanda tangan digital dan e-meterai. Tersedia dalam bentuk website, mobile apps dan API.
Ukuran Perusahaan:
Status Investasi:
Pengguna dapat menghemat waktu karena dapat melakukan tandatangan dimanapun dan kapanpun sehingga lebih efisien, hemat biaya karena mengurangi biaya untuk pembelian kertas & penyimpanan dokumen, lebih aman dan kerahasiaan dokumen terjaga karena layanan Xignature menggunakan enkripsi kriptografi kunci publik, verifikasi identitas dan biometrik serta telah mendapatkan izin PSrE berinduk oleh KOMINFO serta ramah lingkungan karena mengurangi kertas dan emisi karbon yang dihasilkan dari pengiriman dokumen secara konvensional.

Laporkan
Kepada Kami
Senin - Jumat, pukul 08.00 - 17.00 WIB

Welcome Fintech
Members!
Sign in here to access your profile and search for other members